
QALIQLYA, Sejumlah tentara Israel menghentikan sebuah kendaraan di pos pemeriksaan dekat Kota Qaliqlya di Tepi Barat pada 19 Juni 2022. Seorang warga Palestina tewas pada Minggu (19/6) oleh tentara Israel ketika dia mencoba untuk melintasi pagar keamanan antara Kota Qaliqlya di Tepi Barat utara dan Israel, menurut otoritas kesehatan Palestina. (Xinhua/Nidal Eshtayeh)